Sejumlah 3.740 Kotak Suara Pemilu 2024, Mulai Dirakit di Gudang Logistik KPU Toraja Utara

    Sejumlah 3.740 Kotak Suara Pemilu 2024, Mulai Dirakit di Gudang Logistik KPU Toraja Utara

    TORAJA UTARA - Sejumlah 3.740 Kotak Suara Pemilihan Umum untuk alokasi 748 TPS di Kabupaten Toraja Utara mulai dirakit, Kamis (4/1/2024).

    Perakitan kotak suara tersebut dilakukan sejak kemarin hari Rabu (3/1/2024) di gudang logistik KPU Toraja Utara yang beralamat di Eran Batu, Lembang Rinding Batu Kecamatan Kesu'.

    Hal tersebut dibenarkan oleh Isak Pareang selaku Sekretaris KPU Toraja Utara saat dikonfirmasi via Whatsappnya.

    "Iya sudah di mulai tadi siang. Tadi dirakit oleh teman-teman kantor, besok kami panggil PPS terdekat yang ada waktunya untuk bisa bantu rakit, " tulis Isak Pareang melalui chat Whatsappnya pada Rabu malam (3/1/2024).

    Isak Pareang juga menjelaskan jika selain PPS yang akan dipanggil merakit kotak suara, juga dibuka untuk masyarakat umum kalau ada yang mau agar cepat selesai.

    Sementara dalam perakitan kotak suara tersebut sebut Isak Pareang, langsung diawasi oleh Bawaslu dan pihak Kepolisian Toraja Utara.

    (Widian)

    pemilu 2024 kpu kpu toraja utara toraja utara logistik pemilu gudang logistik kotak suara tps bawaslu toraja utara
    SULSEL INDONESIA SATU

    SULSEL INDONESIA SATU

    Artikel Sebelumnya

    Kapolres Toraja Utara AKBP Zulanda, Dukung...

    Artikel Berikutnya

    Tingkatkan Pendapatan Masyarakat, Tiga Sektor...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Hidayat Kampai: Nepo Baby, Privilege yang Jadi Tumpuan Kebijakan Publik?
    Polri Lakukan Asistensi ke Polda Jateng 
    Pemerintah Indonesia Berhasil Menaikkan Pajak dan Menurunkan Subsidi, Menteri Keuangan Terbaiknya di Mana?
    Bimbingan Teknis Penyuluhan dan Pemberdayaan Petani di Lampung, Tingkatkan Pemahaman Digital dan Pendanaan Usaha
    Pembukaan Jalan Dalam  Kawasan HL di Sa'dan Ulusalu, Ketua KNPI Torut: Itu Pengrusakan dan Gakkum Harus Segera Bertindak
    Bawaslu Toraja Utara Umumkan Penerimaan 151 Calon Anggota Panwas Kelurahan dan Desa, Ini Syaratnya
    Harga LPG Bersubsidi di Toraja Utara Diduga Langgar Permen ESDM dan Perbup, Ketua LPRI Toraja: Berpotensi Pidana dan Penegak Hukum Harusnya Bertindak
    Dugaan Pengrusakan Hutan Lindung, Kalem Sa'dan Ulusalu Penuhi Panggilan Unit Tipidter Polres Toraja Utara
    Walikota Danny Pomanto Lantik Wakil Bupati Jadi Ketua IKA Unhas di Tator dan Torut
    Diduga ada Pembiaran, Bangunan ini Pemicu BOM Waktu Menjamurnya Bangunan di Bantaran Sungai dan Sempadan Jalan
    Resmi Dilantik, Sejumlah 103 Pengawas TPS dari Kecamatan Kesu' dan Sopai Siap Mengawal Pemungutan Suara Pemilu 2024
    Sosialisasikan Tarif Pengurusan SKCK, Yanmin Sat Intelkam Polres Toraja Utara Sasar Pedesaan
    Jelang Penetapan DCT Calon Anggota DPRD, KPU Toraja Utara Sudah Terima Dummy Surat Suara
    Meskipun Hujan Deras Basah dan Dingin, Peserta Senam Sukacita 110 Tahun IMT Makin Semangat
    Ditengah Isu Pelantikan 147 Pejabat ASN di Torut, WASINDO Warning Penyelenggara Pilkada Bekerja Profesional
    RS Elim Rantepao Hadirkan Layanan Kesehatan Akupuntur Untuk Tangani Gangguan Susah Tidur
    Menjelang Kampanye Terbuka dan Menghadapi Masa Tenang Pemilu 2024, Bawaslu Toraja Utara Gelar Rakor Penanganan Pelanggaran
    Wujudkan Pemilu Berintegritas yang Bermartabat Tanpa Hoax, SMA Negeri 2 Bersama Polres Toraja Utara Gelar Deklarasi Damai
    Pentingnya Pengawasan Partisipatif Pemilu 2024, Bawaslu Torut Akomodir Saran Insan Pers

    Ikuti Kami